Polisi Tangkap Oknum Ponpes cabul, Abdul Hadi: Harus diberi efek jera

- Advertisement -

HarianNusa, Mataram – Kepolisian Resort Lombok Timur akhirnya melakukan penahanan terhadap oknum pimpinan pondok pesantren di Desa Kotaraja Kecamatan Sikur Kabupaten Lombok Timur.

Polres Lombok Timur melakukan penahanan setelah mendapatkan laporan dugaan persetubuhan yang dilakukan oleh oknum pimpinan ponpes terhadap santrinya yang masih dibawah umur dari orang tua korban.

- Advertisement -

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) H. Abdul Hadi mendukung langkah pihak Kepolisian Resort Lombok Timur yang akhirnya melakukan penahan terhadap oknum pimpinan pondok pesantren tersebut. Menurutnya apapun perbuatan kejahatan seksual tersebut sangat bertentangan dengan ajaran agama dan nilai-nilai kemanusiaan. Karenanya sudah sepantasnya pelaku pencabulan diberikan hukuman yang berat agar memberikan efek jera, sehingga kedepannya tidak terjadi lagi kasus yang sama.

"Kami minta kepada aparat penegak hukum untuk menyelesaikan persoalan ini agar pelaku mendapatkan efek jera," ungkap anggota dewan Udayana dapil Lombok Timur ini, di Mataram, Sabtu, (6/5/23).

Dirinya juga sangat menyayangkan peristiwa pencabulan justru dilakukan oleh seorang pendidik kepada anak didiknya. Hal tersebut tentu sangat mencederai norma-norma kemanusiaan.

- Advertisement -

"Tentu kita sangat sayangkan kasus kasus seperti ini terjadi, apalagi seorang guru terhadap muridnya. Sudah sepantasnya pelaku dihukum berat, agar kasus serupa tidak terulang lagi," katanya. (03)

Ket. Foto:
Anggota DPRD Provinsi NTB Fraksi PKS Dapil Lombok Timur. (Istimewa)

- Advertisement -

- Advertisement -
Kamis, Juli 3, 2025

Trending Pekan ini

MotoGP Mandalika 2025 Dibuat Jadi Enam Hari

HarianNusa, Mataram - Durasi rangkaian ajang MotoGP Mandalika rencana...

Tongkat Komando Berganti, Korem 162/WB Segarkan Jajaran Lewat Sertijab Pimpinan

HarianNusa, Mataram – Suasana khidmat bercampur semangat baru menyelimuti...

Bank NTB Syariah Catat Kinerja Positif, RUPS 2024  Sukses Digelar 

Bank NTB Syariah Catat Kinerja Positif, RUPS 2024  Sukses...

Angkasa Pura Supports Raih Predikat BUJP Peringkat Pertama dari Polda NTB

HarianNusa, Lombok  – Dalam rangkaian peringatan Hari Bhayangkara ke-79,...
Kamis, Juli 3, 2025

Berita Terbaru

Paripurna DPRD, Bupati LAZ Ajak Kuatkan kolaborasi untuk Memajukan Lombok Barat

HarianNusa, Lombok Barat - Pemerintah Kabupaten Lombok Barat secara...

Paripurna DPRD, Wabup UNA : RPJMD 2025-2029 Untuk Kesejahteraan Masyarakat

HarianNusa, Lombok Barat - Pemerintah Kabupaten Lombok Barat secara...

Angkasa Pura Supports Raih Predikat BUJP Peringkat Pertama dari Polda NTB

HarianNusa, Lombok  – Dalam rangkaian peringatan Hari Bhayangkara ke-79,...

Bank NTB Syariah Catat Kinerja Positif, RUPS 2024  Sukses Digelar 

Bank NTB Syariah Catat Kinerja Positif, RUPS 2024  Sukses...

BGN RI Apresiasi Dapur MBG Polda NTB

HarianNusa, Jakarta — Langkah inovatif Polda NTB dalam menghadirkan...

Tongkat Komando Berganti, Korem 162/WB Segarkan Jajaran Lewat Sertijab Pimpinan

HarianNusa, Mataram – Suasana khidmat bercampur semangat baru menyelimuti...
Kamis, Juli 3, 2025
spot_img

Berita Lainnya

Rubrik Populer

error: Content is protected !!