Pilot yang Mengkonsumsi Narkoba Ditangkap di LIA

- Advertisement -

HarianNusa.com, Mataram – Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) NTB menangkap seorang pilot berkebangsaan India di Lombok Internasional Airport (LIA), Rabu (21/6) kemarin. Pilot berinisial RS (30) positif menggunakan narkoba jenis Hasis setelah menjalani tes urine.

Pada kopernya, ditemukan juga narkoba seberat 5,03 gram. Pilot salah satu maskapai tersebut hendak terbang dengan rute Mataram – Jakarta.

“Ya benar, kemarin ada penangkapan di bandara. Kita melaksanakan operasi gabungan di sana, dan menemukan seorang pilot positif gunakan narkoba,” ujar Kabid Brantas BNNP NTB, AKBP Denny Priadi.

- Advertisement -

Pilot tersebut kemudian diamankan di BNNP NTB. Setelah menjalani introgasi sesaat di sana, di hari yang sama pilot tersebut diterbangkan ke Jakarta untuk menjalani pemeriksaan oleh BNN RI.

Petugas BNNP NTB gencar melakukan razia menjelang mudik. Mulai dari supir bus yang mengangkat penumpang mudik, narkoda kapal hingga pilot diperiksa semua. Petugas tidak ingin kecolongan adanya kecelakaan mudik dipicu dari supir maupun pilot mengkonsumsi narkoba. (sat)

- Advertisement -
Kamis, Juli 10, 2025

Trending Pekan ini

Korban Banjir Mataram Apresiasi Respon Cepat Pemerintah dan TNI-Polri, Harapkan Solusi Jangka Panjang

HarianNusa, Mataram - Musibah banjir yang melanda sejumlah wilayah...

NasDem NTB Panaskan Mesin Politik! Pelantikan Siap Digelar Megah 12 Juli Mendatang

HarianNusa, Mataram — Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai NasDem...

Gubernur NTB Dorong Mandalika Internasional Festival Hadirkan Gagasan Baru dan Tidak Pernah Dilakukan  Daerah Lain

HarianNusa, Mataram - Gubernur Nusa Tenggara Barat, Dr. Muhamad...

Saeful Akham Dilantik sebagai Asisten I Lombok Barat

HarianNusa, Lombok Barat - Bupati Lombok Barat H.Lalu Ahmad...

TP. PKK NTB Gerak Cepat Salurkan Bantuan Makanan untuk Korban Banjir Kota Mataram

HarianNusa, Mataram – Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP...
Kamis, Juli 10, 2025

Berita Terbaru

PLN Tandatangani Komitmen Sambungan Listrik 1.734 Rumah, Perkuat Listrik untuk Rakyat

HarianNusa, Mataram — Sebagai bagian dari komitmen mendukung pertumbuhan...

TP. PKK NTB Gerak Cepat Salurkan Bantuan Makanan untuk Korban Banjir Kota Mataram

HarianNusa, Mataram – Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP...

Saeful Akham Dilantik sebagai Asisten I Lombok Barat

HarianNusa, Lombok Barat - Bupati Lombok Barat H.Lalu Ahmad...

NasDem NTB Panaskan Mesin Politik! Pelantikan Siap Digelar Megah 12 Juli Mendatang

HarianNusa, Mataram — Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai NasDem...

Stadion Malomba Disulap Jadi Sport Center Modern, Persembahan Lanal Mataram untuk FORNAS dan Masyarakat

HarianNusa, Mataram — Pangkalan Angkatan Laut (Lanal) Mataram menghadirkan...

PLN Peduli Banjir Lombok, YBM PLN NTB Salurkan Bantuan Sembako untuk Warga Terdampak

HarianNusa, Mataram — Banjir yang melanda Kota Mataram dan...
Kamis, Juli 10, 2025
spot_img

Berita Lainnya

Rubrik Populer

error: Content is protected !!