TNI Marathon 2018 akan Diikuti Lebih dari 5.000 Peserta

- Advertisement -

HarianNusa.com – Lebih dari 5.000 peserta akan mengikuti lomba lari marathon yang digelar TNI di Kuta Mandalika, Praya-Lombok Tengah, 4 November 2018 mendatang.

Bertajuk TNI International Marathon (TIM), lomba yang digelar untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-73 TNI ini diikuti pelari lokal, nasional dan internasional dalam kategori 5K, 10K, 21K dan 42K dengan total hadiah 10 Miliar.

- Advertisement -

Persiapan maksimal pun telah dilakukan panitia untuk menyukseskan event internasional tersebut. Salah satunya adalah penambahan toilet hingga penyediaan toilet portable maupun toilet mobile.

Menurut Danden Zibang Zidam IX/Udayana Letkol Czi Edy Dzuendi, penambahan dan pemasangan toilet ini untuk memperlancar fasilitas bagi para peserta.

Letkol Czi Edy Dzuendi juga merinci jumlah seluruh fasilitas toilet yang sudah dipasang.

- Advertisement -

“Kita sudah memasang
toilet di sejumlah titik, 70 toilet tripleks, 51 toilet portable, 51 toilet plastik dan 10 toilet mobile,” jelas Dandenzibang, di Kuta Mandalika, Selasa (30/10).

Edy juga menambah, event TIM ini diharapkan mampu meningkatkan wisatawan di Kuta Mandalika.

- Advertisement -

“Selain menjadi atlet TIM, para atlet juga menjadi wisatawan pastinya. Tentu mereka juga akan mengisi penginapan dan berbelanja oleh-oleh. Begitu juga sektor kuliner, pasti menikmati imbas baiknya,” pungkasnya. (f3)

- Advertisement -
Sabtu, Juli 12, 2025

Trending Pekan ini

Dituding Memeras, Wakil Ketua DPRD Lobar Abubakar Abdullah Gugat Balik: Saya Difitnah, Ini Murni Sengketa Bisnis

HarianNusa, Lombok Barat – Wakil Ketua DPRD Lombok Barat,...

Amanda Brownies Hadir di Mataram dengan Citarasa Legendaris, Usung Konsep Baru bersama UMKM Lokal

HarianNusa, Mataram - Pecinta brownies, siap-siap dimanjakan! Amanda Brownies resmi...

Bincang Kamisan Edisi 9: Banjir Jadi Pelajaran, Pemprov NTB Ajak Warga Peduli Lingkungan 

HarianNusa, Mataram - Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB)...

Gubernur NTB Dorong Mandalika Internasional Festival Hadirkan Gagasan Baru dan Tidak Pernah Dilakukan  Daerah Lain

HarianNusa, Mataram - Gubernur Nusa Tenggara Barat, Dr. Muhamad...

Kapolda dan Gubernur NTB Resmi Luncurkan Ijin Pertambangan Rakyat

HarianNusa, Mataram -  Sebuah langkah bersejarah diambil Provinsi Nusa...
Sabtu, Juli 12, 2025

Berita Terbaru

Kapolda dan Gubernur NTB Resmi Luncurkan Ijin Pertambangan Rakyat

HarianNusa, Mataram -  Sebuah langkah bersejarah diambil Provinsi Nusa...

Dituding Memeras, Wakil Ketua DPRD Lobar Abubakar Abdullah Gugat Balik: Saya Difitnah, Ini Murni Sengketa Bisnis

HarianNusa, Lombok Barat – Wakil Ketua DPRD Lombok Barat,...

Pemilihan Ketua PWI NTB Makin Dekat,  Wajah Lama dan Pendatang Baru Siap Bertarung

HarianNusa, Mataram - Pemilihan Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI)...

ASN Bersih-bersih Setiap Jumat, Bupati LAZ : Salah Satu Bentuk Kerja Nyata Menjaga Kebersihan

HarianNusa, Lombok Barat - Pemerintah Kabupaten Lombok Barat menggelar...

DPRD NTB Gelar Aksi Gotong Royong Pasca Banjir, Baiq Isvie: Jangan Lagi Buang Sampah dan Kotoran di Sungai

HarianNusa, Mataram — Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi...

Bincang Kamisan Edisi 9: Banjir Jadi Pelajaran, Pemprov NTB Ajak Warga Peduli Lingkungan 

HarianNusa, Mataram - Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB)...
Sabtu, Juli 12, 2025
spot_img

Berita Lainnya

Rubrik Populer

error: Content is protected !!