Senin, Februari 17, 2025
BerandaNTBMempererat Kerjasama Dengan Kampus Malaysia, Bang Zul Bertemu VC UiTM

Mempererat Kerjasama Dengan Kampus Malaysia, Bang Zul Bertemu VC UiTM

- iklan Paket Wisata di Lombok - Explore Lombok
- iklan Web Hosting Murah -Paket Web Hosting Murah

HarianNusa, Shah Alam — Gubernur NTB Dr. H. Zulkieflimansyah, M.Sc. bertemu dengan Vice Chansellor (VC) Universitas Teknologi Mara (UiTM) Malaysia, Selasa (22/05).

Kampus ini menjadi kampus yang paling banyak awardee beasiswa NTB. Sebagain besar mengambil pendidikan master dibidang saintek. Besar harapan Bang Zul bisa mempererat kerjasama dengan UiTM, seperti mendorong adanya kerjasama bidang pendidikan dengan universitas-universitas di NTB.

Program split side, program 1 tahun master dan peluang kolaborasi lainnya.

Harapannya melalui kerjasama ini dapat juga mengakselerasi kualitas dari pada universitas-universitas di NTB.

"InsyaAllah kalau tidak ada aral merintang, akan lebih banyak ke depan anak-anak NTB yang akan kita kirim ke sini dengan program yang di disain khusus dan dengan durasi yg lebih singkat," harap Gubernur.

Berita Lainnya
spot_img
spot_img
spot_img
Senin, Februari 17, 2025
- Advertisment -spot_img
- Advertisment -spot_img

Trending Pekan ini

Senin, Februari 17, 2025
- Advertisment -spot_img
- Advertisment -
- Advertisment -

Banyak Dibaca

Berita Terbaru

- Advertisment -
error: Content is protected !!