Dua Pelaku Curas di Mataram Diringkus Polisi

- Advertisement -

HarianNusa.com, Mataram – Dua dari tiga pelaku pencurian dengan kekerasan (curas) diringkus Unit Reskrim Polsek Cakranegara, Sabtu (15/7) kemarin. Kedua pelaku diringkus sekitar pukul 21.00 Wita oleh polisi yang telah memantau keberadaan mereka.

Pelaku diketahui berinisial HA (24) dan SH (19). Keduanya berasal dari Lingkungan Karang Mas-Mas, Cakra Utara, Kota Mataram.

- Advertisement -

Kapolsek Cakranegara, Kompol Haris Dinzah SIK, saat menggelar ekspos Senin (17/7) tadi mengatakan, pelaku melancarkan aksinya di Jalan Baru Tohpati, Lingkungan Nyangget, Kelurahan Selagalas, Kecamatan Sandubaya, Kota Mataram pada 16 April lalu.

Dua pelaku curas (belakang dari kanan) saat gelar ekspos di Mapolsek Cakranegara. (satria/hariannusa.com)

“Awalnya korban melintas di TKP. Tiba-tiba tiga orang tak dikenal datang kemudian langsung memukul pelaku, sambil mengancam korbannya. Kemudian para pelaku mengambil satu unit HP milik korban, jam tangan, topi, sandal dan uang Rp 80 ribu milik korban,” ujarnya.

Dua pelaku berhasil ditangkap di rumahnya masing-masing. Sementara satu pelaku lainnya hingga kini dalam pengejaran polisi.

- Advertisement -

Polisi juga menyita sebuah senjata dari gear motor yang digunakan pelaku dalam aksinya, serta satu unit Honda Beat yang digunakan pelaku.

Saat diintrogasi polisi, kedua pelaku melaku mengambil barang berharga milik korban untuk dijual dan digunakan untuk minum minuman keras. Kini kedua pelaku ditahan di Mapolsek Cakranegara dan terancam melanggar pasal 365 ayat (1) ke-2 KUHP dengan ancaman maksimal sembilan tahun penjara. (sat)

- Advertisement -
Sabtu, Juli 12, 2025

Trending Pekan ini

Dituding Memeras, Wakil Ketua DPRD Lobar Abubakar Abdullah Gugat Balik: Saya Difitnah, Ini Murni Sengketa Bisnis

HarianNusa, Lombok Barat – Wakil Ketua DPRD Lombok Barat,...

Amanda Brownies Hadir di Mataram dengan Citarasa Legendaris, Usung Konsep Baru bersama UMKM Lokal

HarianNusa, Mataram - Pecinta brownies, siap-siap dimanjakan! Amanda Brownies resmi...

Bincang Kamisan Edisi 9: Banjir Jadi Pelajaran, Pemprov NTB Ajak Warga Peduli Lingkungan 

HarianNusa, Mataram - Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB)...

Gubernur NTB Dorong Mandalika Internasional Festival Hadirkan Gagasan Baru dan Tidak Pernah Dilakukan  Daerah Lain

HarianNusa, Mataram - Gubernur Nusa Tenggara Barat, Dr. Muhamad...

Fornas VIII Digelar 26 Juli – 1 Agustus 2025 di NTB, 38 Provinsi Siap Berpartisipasi 

HarianNusa, Mataram - Pekan Olahraga Rekreasi Masyarakat Nasional (Fornas)...
Sabtu, Juli 12, 2025

Berita Terbaru

Kapolda dan Gubernur NTB Resmi Luncurkan Ijin Pertambangan Rakyat

HarianNusa, Mataram -  Sebuah langkah bersejarah diambil Provinsi Nusa...

Dituding Memeras, Wakil Ketua DPRD Lobar Abubakar Abdullah Gugat Balik: Saya Difitnah, Ini Murni Sengketa Bisnis

HarianNusa, Lombok Barat – Wakil Ketua DPRD Lombok Barat,...

Pemilihan Ketua PWI NTB Makin Dekat,  Wajah Lama dan Pendatang Baru Siap Bertarung

HarianNusa, Mataram - Pemilihan Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI)...

ASN Bersih-bersih Setiap Jumat, Bupati LAZ : Salah Satu Bentuk Kerja Nyata Menjaga Kebersihan

HarianNusa, Lombok Barat - Pemerintah Kabupaten Lombok Barat menggelar...

DPRD NTB Gelar Aksi Gotong Royong Pasca Banjir, Baiq Isvie: Jangan Lagi Buang Sampah dan Kotoran di Sungai

HarianNusa, Mataram — Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi...

Bincang Kamisan Edisi 9: Banjir Jadi Pelajaran, Pemprov NTB Ajak Warga Peduli Lingkungan 

HarianNusa, Mataram - Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB)...
Sabtu, Juli 12, 2025
spot_img

Berita Lainnya

Rubrik Populer

error: Content is protected !!